TIMES BANYUWANGI, JAKARTA – Quick Count Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 sudah dirilis. Hasilnya, pasangan nomor 02 Prabowo-Gibran unggul dengan angka signifikan mencapai 58%.
Sementara pasangan 01 Anies-Muhaimin mencapai 25% dan pasangan 03 Ganjar-Mahfud berasa di kisaran 17%.
Hampir semua lembaga survei mempunyai angka identik. Rata rata suara yang sudah masuk adalah 30-40%. (*)
Artikel ini sebelumnya sudah tayang di TIMES Indonesia dengan judul: Update Quick Count Pilpres 2024: Prabowo-Gibran Capai 58%
Pewarta | : Rochmat Shobirin |
Editor | : Irfan Anshori |